
Kolaborasi Pemerintah dan Pelaku Wisata Batu, Database Wisatawan Jadi Fokus Utama
Pemerintah Kota Batu menggelar Rapat Koordinasi Pengelola Akomodasi dan Destinasi Tujuan Wisata (DTW) sebagai langkah strategis dalam meningkatkan kualitas pengelolaan pariwisata. Pertemuan ini dihadiri oleh